KONFLIK DAN HUBUNGANNYA DENGAN ETIKA BISNIS

TEORI : • Pengertian Konflik : Konflik adalah sikap saling mempertahankan diri sekurang-kurangnya diantara dua kelompok, yang memiliki tujuan dan pandangan berbeda, Dalam upaya mencapai satu tujuan sehingga mereka berada dalam posisi oposisi, bukan kerjasama. Konflik tidak bisa dihindari tetapi dapat diatasi. Untuk dapat mengatasi konflik maka seorang pemimpin perlu memiliki kreativitas dalam mencari pemecahaan […]

Analisis Etika Bisnis Terhadap Kasus Kecurangan Perusahaan (Kode Etik Profesi)

TEORI : Kode etik profesi merupakan norma yang ditetapkan dan diterima oleh sekelompok profesi, yang mengarahkan atau memberi petunjuk kepada anggotanya bagaimana seharusnya berbuat dan sekaligus menjamin mutu profesi itu dimata masyarakat. Pelanggaran atau kecurangan kode etik profesi adalah penyelewengan/ penyimpangan/ kecurangan terhadap norma yang ditetapkan dan diterima oleh sekelompok profesi. KASUS/ARTIKEL : Telkomsel Diduga […]

KORUPSI DAN HUBUNGANNYA DENGAN ETIKA BISNIS

TEORI : • Pengertian korupsi : Korupsi adalah tindakan pejabat publik, baik politisi maupun pegawai negeri, serta pihak lain yang terlibat dalam tindakan itu yang secara tidak wajar dan tidak legal menyalahgunakan kepercayaan publik yang dikuasakan kepada mereka untuk mendapatkan keuntungan sepihak. Dalam arti luas, korupsi adalah penyalahgunaan jabatan resmi untuk keuntungan pribadi. • Pengertian […]